anggap saja warnaku biru, sedang warna kamu kuning.
bukankah kita ingin mencipta hijau?
hijau seperti apa yang kita inginkan kasih?
ada berbagai macam warna hijau di sana...
bukankah harus seimbang dalam berbagi warna kita?
agar tercipta warna yang sempurna sesuai versi kita?
aku ingin hijau. sebenarnya hijau.
kamu?
*gw harusnya belajar dari warna. iya, gw ga suka kuning.
amat sangat ga suka sekali. banget. tapi tanpa kuning ga bakalan ada ijo,
kan???
No comments:
Post a Comment
ingin berceloteh juga? ;)